Memberantas Korupsi Bersama KPK

Gambar Sampul

Cover Memberantas Korupsi Bersama KPK
Metadata Dokumen

Jenis Monografi: Buku Umum
Judul: Memberantas Korupsi Bersama KPK
Tahun Terbit: 2010
Edisi: -
Nomor Panggil: -
Nomor Induk Buku: -
Tempat Terbit: -
Penerbit: Sinar Grafika Jakarta
Deskripsi Fisik: Pengadilan Tindak Pidana Korupsi merupakan satu-satunya pengadilan yang berwenang memeriksa, mengadili, dan memutus perkara tindak pidana korupsi, sehingga tindak pidana korupsi , sehingga tindak pidana korupsi yang dilakukan penyelidikan dan penyidiikan oleh KPK-Komisi Pemberantasan Korupsi, dilakukan penuntutan melalui Pengadilan Tindak Pidana Korupsi. Berdasarkan UURI Nomor 46 Tahun 2009 tentang Pengadilan Tindak pidana Korupsi, Pengadilan Tindak Korupsi berkedudukan di setiap ibukota kabupaten/kota dan untuk pertama kali dibentuk setiap pengadilan negeri di ibu kota provinsi, pada tahun 2010 telah dibentuk 7 (tujuh) ibu kota propvinsi, yaitu Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, Palembang, Samarinda, dan Makassar. KPK-Komisi Pemberantasan Korupsi memiliki kewenangan khusus dalam pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana diatur dalam Pasal 11 UURI Nomor 30 tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi demikian pula Pengaddilan Tindak Pidana Korupsi memiliki kewenangan khusus dalam pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana di atur dalam Pasal 5 UURI Nomor 46 Tahun 2009 tentang Pengadilan Tindak Pidana Korupsi.
Bidang Hukum: -
ISBN: -
Eksemplar: -
Bahasa: -
Lokasi: -
Lokasi Penyimpanan: LEMARI 9 - RAK 17
T.E.U Badan: DR. Ermansjah Djaja, SH. M. Si
Subjek: -
Lampiran Dokumen

# Tipe Nama File Ukuran Aksi
Lampiran Tidak Tersedia.
Produk Hukum Daerah Terbaru

Galeri Foto

Produk Hukum

Informasi Hukum