Deskripsi Fisik | : |
Usaha kecil dan mikro secara historis memainkan peran yang penting dalam memberikan kontribusi bagi pembangunan ekonomi sebuah negara. Pada dasarnya semua bisnis memulai usahanya dari skala kecil bahkan mikro yang biasanya diprakarsai oleh individu. Setiap individu yang telah berkomitmen untuk menjalankan bisnis mempunyai konsekuensi harus selalu mau belajar atau menambah ilmu dan pengetahuannya agar dapat bertahan dan bertumbuh.Hal ini diikarenakan tantangan yang dihadapi usaha kecil dan mikro begitu, beragam, diantaranya kurangnya keterampilan manajemen,keuangan, aksen ke kredit perbankan, akses ke pasar,teknologi tepat guna,kapasitas produksi yang rendah, pengakuan oleh perusahaan-perusahaan besar serta kurangnya minat untuk berinovasi. Melalui buku ini diharapkan para pelaku usaha dapat memperoleh pemblajaran yang diperlukan untuk bertahan bahkanberkembang. |